Ketua DPC PDIP Bungo Gusriyandi Rifa'i Melalui PAC Muko-muko Bathin VII Sambangi Dika Anak Penderita Pembesaran Kepala

    Ketua DPC PDIP Bungo Gusriyandi Rifa'i Melalui PAC Muko-muko Bathin VII Sambangi Dika Anak Penderita Pembesaran Kepala

    BUNGO - Rasa simpati dan sebagai wujud kepedulian kepada Dika anak dari ibu Asni salah satu warga yang menderita penyakit pembesarsan kepala yang ada di Dusun Mangun Jayo, kecamatan Muko-muko Bathin VII, kabupaten Bungo, Ketua DPC Partai PDI Pejuangan Kabupaten Bungo Gusriyandi Rifa'i melalui ketua PAC Muko-muko Bathin VII Rapika, yang langsung berkunjung ke kediamannya, Rabu (15/02/2023).

    Ketua DPC PDIP Bungo Gusriyandi Rifa'i melalui PAC Muko-muko Bathin VII Rapika menyerahkan bantuan kepada orang tua Dika yang menderita penyakit pembesaran kepala.

    " Kami selaku PAC Muko-muko Bathin VII menyampaikan amanah dari ketua DPC PDIP Bungo Gusriyandi Rifa'i, untuk memberikan bantuan dan santunan kepada Dika " , Ucapnya.

    Ia juga menambahkan, semoga dengan adanya bantuan yang diberikan kepada orang tua Dika, bisa sedikit meringankan beban, dan untuk orang tua dan Dika, agar tetap semangat untuk sembuh semoga nantinya warga yang seperti ini bisa lebih diperhatikan lagi.

    " Semoga bisa sedikit meringankan , walaupun tidak banyak tapi jangan dilihat dari nominal nya, tapi lihatlah dari keikhlasan dan juga ketulusan kami, dan kami selalu mendoakan supa ya duka dan keluarga selalu semangat dalam menghadapi cobaan ini ", Cetusnya. ( MR ) 

    pdip bungo gusriyandi rifa'i
    Mustika Rahmawati

    Mustika Rahmawati

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Bungo Adakan Jum'at Curhat Bersama...

    Artikel Berikutnya

    DPC PDIP Bungo Adakan Bansos, Membantu Masyarakat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

    Ikuti Kami